December 23, 2024

Portal Berita Pekerja Migran Indonesia

Loncat Dari Apartemen Majikan, PRT Asing di Mei Foo Meinggal Dunia

1 min read

HONG KONG – Seorang pekerja rumah tangga asing yang belum diungkap jatidirinya ditemukan tergeletak diatas tanah setelah sebelumnya meloncat dari apartemen majikannya di kawasan San Chuen 6, Mei Foo sekira jam 01:08 dini hari tadi (15/07/2019)

Menukil Oriental Group, saat ditemukan, kondisi jasad PRT yang disebut berasal dari Filipina tersebut dalam kondisi terluka parah akibat benturan permukaan tanah yang berlapiskan beton dari ketinggian.

Menurut penyelidikan Polisi yang menangani kasus ini, PRT tersebut diduga kuat mengalami depresi karena masalah hubungan asmara. []

Simak Video Streamingnya KLIK DISINI

Advertisement
Advertisement